Selasa, 03 April 2018

5 Manfaat Ketimun Yang Wajib Anda Ketahui


Dengan perkembangan zaman saat ini siapa yang belum mengenal dengan ketimun? Jelas dong saat ini sudah hampir semua orang mengenal dengan ketimun bukan? .  Ketimun atau biasa di sibut timun adalah sebuah sayang yang mengandung air sangat banyak, dan bertekstur reyah. Ketimun sendiri dapat di sajikan sebagai salad, rujak, dan paling sering sebagai pelengkap makanan nasi atau menjadi lalapan, selain vitamin yang terkandung baik akan tubuh anda. apakah anda sudah mengetahui ketimun pun dapat digunakan untuk menjaga kecantikan wajah? Ketimun adalah sebuah sayuran yang kaya akan vitamin yang terkandung oleh karena itu ketimun bisa digunakan untuk menjaga kecantikan setiap wanita yang sibuk dengan pekerjaan atau bisnis supplier terpal atau menjadi ibu rumah tangga. Tidak percaya ketimun bisa digunakan untuk kecantikan wajah? Berikut ada beberapa informasi yang harus anda ketahui yaitu manfaat ketimun untuk kecantikan. Mengurangi lingkaran hitam pada daerah sekitar mata
Dengan kemajuan jaman saat ini membuat banyak orang yang strees akibat terlalu sibuk kerja yang menumpuk dan hal ini membuat muncul lingkar hitam pada daerah mata. Ketimun dapat di manfaatkan untuk masalah tersebut, karena ketimun sendiri menggandung slika dan antioksidan yang bisa meremajakan dan menghaluskan kulit
  • Mengurangi bengkak pada kantung mata

Dengan kandungan vitamin yang sangat banyak dalam ketimu salah satunya asam karbonat, dapat dimanfaatkan sebagai obat yang digunkan pembekakan kantung mata. Cara untuk mengurangi bengkak yang terjadi pada mata sangatlah gampang. Anda hanya tinggal menempelkan irisan timun yang segar pada sekitar mata
  • Mengurangi bintik hitam

Dengan  berkembangnya jaman saat ini banyak model fotografi yang sudah mengalami bintik bintik hitam yang terjadi akibat bekas jerawat yang tidak hilang dan terkena sini matahari  membuat mereka menggunakan ketimun dengan cara pintasnnya.
  • Meremajakan kulit

ketimun dapat dimanfaatkan  untuk meremajakan kulit serta menghaluskan kulit. Cara pemakaian mentimun untuk meremajakan kulit yaitu dengan membuat masker ketimun kemudian dioleskan ke seleuruh permukaan kulit.
  • Merawat kulit yang terbakar sinar matahari

ketimun memiliki kandungan sebagai pendingin untuk kulit yang terbakar sinar matahari karena terlalu lama berada di bawah sinar matahari langsung, selain itu ketimun juga dapat efektif untuk mengobati dan merawat kulit yang terbakar matahari
  • Mengencangkan pori-pori wajah

Banyak wanita yang ingin menjadi model, membuat mereka harus pintar menjaga kecantikan wajahnya. Karena sebagai model profesional dituntut kecantikan yang utuh tidak di edit edit, oleh karena itu ketimun dapat di manfaatkan untuk mencegah pori pori yang terbuka yang menyebabkan terjadinya jerawat di wajah anda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar